Penelitian mengenai pola makan 183.518 warga
Flavonol bisa ditemukan di dalam makanan nabati. Bawang, apel, buah berry, sayur hijau, dan broccoli memiliki kandungan flavonol paling tinggi.
Dari peneltian di
Dalam hal ini perokok meraih manfaat terbanyak. Kondisi tersebut diduga karena mereka sudah menghadapi resiko tinggi untuk terserang kanker pankreas. Perokok yang mengkonsumsi paling banyak flavonol menghadapi resiko yang berkurang untuk terserang kanker kelenjar pankreas sampai 59%, dibandingkan dengan perokok yang mengkonsumsi paling sedikit flavonol.
Merokok saat ini merupakan satu-satunya faktor resiko bagi penyakit ini. "Berhenti merokok jangka-pendek dan terus-menerus memperlihatkan faktor
Di antara ketiga flavonol individu yang dikaji (kaempferol, quercetin dan myricetin). Kaempferol, yang berlimpah di dalam bayam dan sebagian kubis, berkaitan dengan pengurangan resiko terbesar (22%) di antara semua subjek yang diteliti.
Pada semua tingkat konsumsi, total konsumsi flavonol seperti quercetin yang paling banyak terdapat pada bawang dan myricetin yang terdapat dalam buah berry, berhubungan dengan kecenderungan yang secara statistik penting ke arah berkurangnya resiko kanker pankreas di kalangan perokok saat ini, tapi tidak di kalangan mantan perokok atau mereka yang tak pernah merokok.
Studi itu tidak menyelidiki mekanisme biologi bagaimana flavonol mungkin melindungi manusia dari kanker kelenjar pankreas. Namun, dampak anti-kanker dari bahan tersebut, pada umumnya, telah berpangkal dari kemampuannya untuk menghalangi pertumbuhan sel dan oxidative stress, dan memasukkan enzim detoxifikasi serta kematian sel yang terprogram.
Dalam kesimpulannya, Nthlings mengatakan, "Temuan penting tersebut ialah mengkonsumsi banyak flavonol mungkin membantu mengurangi resiko kanker pankreas, terutama di kalangan perokok. Oleh karena itu, studi ini menggaris-bawahi rekomendasi saat ini mengenai konsumsi makanan yang berdasarkan nabati, kendati temuan tersebut masih harus dikonfirmasi dalam studi lain untuk menghasilkan kesimpulan yang tegas."
Tidak ada komentar:
Posting Komentar